Pada saat anda mempercantik halaman anda,elemen yang satu ini sangat besar manfaatnya, ya Banner. Banner mampu menarik pengunjung untuk kita arahkan mengunjungi halaman yang kita maksud. 
Biasanya Banner diletakan ditepi sebelah halaman utama, kalo sebuah blog ya diletakan disamping postingan kita, biasanya di isi dengan media iklan, seperti menawarkan informasi, produk, link url lain, tau bahkan hanya diisi dengan foto-foto atau informasi mengenai pemilik halaman.

Banner dibuat berdasarkan tujuan yang pasti, disamping sebagai alat untuk mempercantik blog, banner nyata-nyata sebagai alat mumpuni bagi halaman-halaman dengan tema marketing.


Beberapa saat yang lalu ketika saya jalan-jalan di situs-situs social, banyak saya jumpai sobat-sobat blogger yang request mengenai software pembuat banner, nah kali ini saya akan berbagi software itu pada kawan-kawan.

Mungkin ga perlu ya saya ajarkan detail penggunaan software nya, karena memang mudah dan sudah ada wizzard nya, jadi tinggal klik sana-sini. Yang pasti sofware ini keren, disamping bisa bikin banner berupa text, juga bisa bikin banner cantik seperti foto-foto dengan resolusi tinggi.


Selamat Mencoba

O ya tolong ya teman-teman berbagi wawasan tentang banner maker:
  1. Seberapa penting banner bagi kawan-kawan?
  2. Seperti apa baiknya sebuah banner?
  3. Software apa yang kawan-kawan punya, dimana bisa didownload
These icons link to social bookmarking sites where readers can share and discover new web pages.
  • Digg
  • Sphinn
  • del.icio.us
  • Facebook
  • Mixx
  • Google
  • Furl
  • Reddit
  • Spurl
  • StumbleUpon
  • Technorati

One Response to this post

  1. Sudinotakim on April 15, 2010 at 8:49 PM

    banner ya mas, menurut saya cukup baik juga untuk dipasang apalagi yg bisa dapat payperkliknya..hee..he..canda mas...maaf mas, pertanyaan dua dan tiga saya tidak bisan jawab, karena saya kurang paham cara buat banner ini...thanks atas sharenya mas....

Leave a comment

Komentarmu=Jati Dirimu